Rabu, 11 Mei 2016

Bramz Alkautsar

Bram, nama aslinya Mohammad Abraham Alkautsar, merupakan developer utama dalam blog ini. Dia ini yang punya ide untuk membuat website dengan layanan database nilai siswa yang kemudian dihubungkan dengan hasil inventori kecenderungan kepribadian karier RIASEC milik Holland. Blog ini merupakan pelengkap dari website tersebut.


Contact
FB : Bramz Alkautsar
Twitter : @BramzAlkautsar
E-mail : abraham.alkautsar93@gmail.com

0 komentar:

Posting Komentar